- Polri Gelar Operasi Besar Berantas Premanisme, Jamin Stabilitas Kamtibmas dan Iklim Investasi
- Rakernis Humas Polri 2025 Dibuka dengan Bakti Sosial dan Bakti Kesehatan di Akpol Semarang
- Dialog Santai Bersama Kapolda Sulsel, Bahas Refleksi dan Tantangan Penegakan Hukum
- Dihadiri Presiden, Kapolri Pastikan Beri Pengamanan-Pelayanan Terbaik May Day Fiesta
- Kapolda Sulsel Terima Kunjungan Silaturahmi Komnas HAM RI, Bahas Tindak Lanjut Rekomendasi Penegakan HAM
- Kapolda Sulsel Pimpin Apel Pagi, Tekankan Pentingnya Tanggung Jawab dan Integritas Personel
- Satlantas Polres Luwu Utara Gencarkan Edukasi dan Teguran di Jalan Raya, Sasar Pelanggar Lalu Lintas dan Bengkel Modifikasi
- Polsek Bone-Bone Amankan Rangkaian Pujawali di Pura Patila, Wujudkan Harmoni Antarumat Beragama di Luwu Utara
- Polri Periksa Saksi Tiga Oknum TNI Terkait Kasus Penjualan Senjata Api Lintas Provinsi ke KKB, Pemeriksaan Lanjut Diserahkan ke Kodam III/Siliwangi
- Antisipasi Jalur Mudik, Polantas Luwu Utara Tinjau Titik Longsor di Jalan Sabbang-Rongkong
Hari Kedua Pasca Pemungutan dan Penghitungan Suara, Kapolres Sidrap Turunkan Polwan Untuk Beri Pelayanan Kesehatan

SIDRAP - Hari kedua Pasca Pemungutan dan Penghitungan suara, Kapolres Sidrap AKBP Erwin Syah, S.I.K.M.H turunkan personel Sidokkes bersama Polwan untuk melakukan pemeriksaan kesehatan kepada petugas Pemilu di Kantor Kecamatan.
Kapolres Sidrap AKBP Erwin Syah, S.I.K.M.H mengatakan bahwa, Personel Siddokes Polres Sidrap diturunkan untuk memberikan pelayanan kesehatan kepada Petugas Pemilu di Kecamatan Maritengngae dan Watang Pulu.agar petugas Pemilu tetap prima.
Baca Lainnya :
- Pesta Demokrasi di Sidrap Berlangsung Kondusif, AKBP Erwin Syah: Tetap Jaga Kamtibmas Hingga Semua Tahap Selesai0
- Kapolres soppeng lakukan safari jumat di desa bulue0
- Situasi Kondusif Pasca Pencoblosan, H. Samsul Latanro : Terimakasih Kapolres, Dandim 1405, Dan Semua Pihak Yang Terkait 0
- Perjuangan Tak Kenal Lelah: Pejuang Petugas PAM TPS Tni - Polri Menembus banjir di Wilayah Terpencil di Kecamatan Rampi, Kabupaten Luwu Utara0
- Cek Kesehatan Personil Polri dan Petugas TPS Pemilu 2024, Kapolres Pinrang Bagikan Vitamin0
"Pelayanan kesehatan yang dilakukan ini merupakan langkah penting untuk mengetahui kesehatan dan stamina para petugas Pemilu pasca pemungutan dan perhitungan suara di TPS", Ujar Kapolres Sidrap . Jumat pagi (16/2/2024)
"Selain itu, Hal ini juga untuk meminimalisir potensi terjadinya gangguan kesehatan yang dapat mengganggu kelancaran proses Pemilu yang masih dilakukan di Kantor Kecamatan", Sambung Kapolres Sidrap.
Selain melakukan pemeriksaan kesehatan kepada petugas Pemilu 2024, Personel Polwan yang di turunkan juga memberikan Coklat dan bunga kepada Petugas Pemilu di Kantor Kecamatan sebagai bentuk apresiasi dan terimakasih atas terselenggaranya pemilu di TPS dengan aman dan kondusif. (*)
