- Polda Sulsel Gelar Dzikir dan Doa Bersama dalam Rangka Mewujudkan Pilkada Damai di Wilayah Sulsel Tahun 2024
- Kapolri-Panglima TNI Tinjau Kesiapan Program Ketahanan Pangan di Jawa Tengah
- Kapolda Sulsel Ikuti Launching Gugus Tugas Polri Dukung Ketahanan Pangan Serentak Secara Virtual Melalui Zoom Meeting
- Dukung Program Swasembada Pangan, Kapolri-Panglima TNI Luncurkan Gugus Tugas Polri
- Kapolda Sulsel Hadiri Tatap Muka Purnawirawan, Wredatama dan Wisuda Purnabakti Personel Anggota Polri/PNS Polri Polda Sulsel T.A. 2024
- HUT ke-74, Ditpolairud Polda Sulsel Transplantasi Terumbu Karang
- Kapolri Hadiri Doa Lintas Agama di Bali, Ikhtiar Pilkada Damai
- Kapolda Sulsel Kunjungi Polres Pangkep: Beri Arahan dan Resmikan Rumah Dinas
- Tinjau Posko Pengungsian Erupsi Lewotobi, Kapolri Pastikan Pelayanan dan Kebutuhan Warga
- Polri Kirim Tim Pemulihan Trauma Korban Terdampak Erupsi Gunung Lewotobi
Ciptkan Sitkamtibmas Tetap Kondusif, Kapolsek Sabbangparu bersama Personel dan BKO Brimob Cek Logisitik di PPK
WAJO - Personel gabungan BKO Polres Wajo bersama personil Polsek Sabbangparu dan Personil BKO Brimob yon B Pelopor Pare-Pare melaksanakan kontrol dan pengecekan Logistik pemilu 2024 di gudang Logistik PPK Sabbangparu. Minggu (18/2/2024).
Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Kapolsek Sabbangparu IPTU Alfian Mahajir dengan diikuti oleh Aipda Rais Akbar, Bripka Muh. Ali, Bripka Haryadi dan dua Personel Brimob untuk mengecek di Gudang logistik pemilu PPK Sabbangparu Jalan Poros Sengkang-Soppeng Kel.Sompe Kec.Sabbangparu Kab.Wajo.
Baca Lainnya :
- Sat Lantas Polres Parepare Sosialisasikan Larangan Berhenti atau Parkir Diruas Jalan Bermarka Garis utuh 0
- Kapolres Pinrang Mengadiri Pembukaan TMMD Ke 119 Kodim 1404 Pinrang0
- Polres Palopo dan Brimob Polda Sulsel Gelar Operasi Cipta Kondisi Pasca Pemilu 2024: Dua Pelanggaran Hukum Diamankan.0
- *Satlantas Polres Bone Edukasi Pelajar Lewat Police Go To School*0
- #Tingkatkan Keimanan dan Ketakwaan Jajaran Polres Sidrap Peringati Isra Mi\\0
Kapolsek Sabbangparu IPTU Alfian Mahajir, SH.,M.Hum mengatakan bahwa, Kegiatan pengecekan ini merupakan kegiatan rutin dan berkala yang dilaksanakan oleh petugas pengamanan guna memastikan logistik Pemilu yang ada di gudang tersebut aman dan lengkap.
"Selain itu juga dilaksanakan patroli di lokasi pelaksanaan giat perhutingan atau perekapan suara dan patroli sekitar atau disekeliling Gudang Logistik Pemilu 2024 guna mencegah terjadinya potensi gangguan ataupun ancaman dari luar terhadap logistik pemilu 2024", Ujarnya.